TOURISTO MEDIUM BUS | NEW ARMADA
Touristo merupakan salah satu produk terbaru dari karoseri New Armada yang di pamerkan di ajang IIBT 2013 bersama produk big busnya Evonext 2 (facelift) diharapkan dengan ini model medium bis di indonesia makin banyak pilihan sehingga para penggemar bis dapat merasakan sensasi yang berbeda. Touristo di konsep untuk bis dalam kota (Intercity medium bus) sekilas mengenai Touristo sebagai berikut.
TOURISTO INTERCITY BUS
TOURISTO INTERCITY BUS
Spesifikasi Touristo
Kelas Touristo:
Feature Touristo
- Medium Bus 2100 mm
- Chasis : ISUZU NKR 71
Kelas Touristo:
- AC Luxury
- AC Ekonomi
- Ekonomi (Non AC)
Feature Touristo
- New Seat model with Ateja fabric Cover (Integrated Cup Holder)
- Plafond PVC Panel and ABS Forming
- New Dasboard Adjustable
- New Front Face
- New Rear (Lift)
- Partisi penumpang With ABS Forming
- New Louver / Ventilator AC
- Dan Lain-lain
Foto-Foto Touristo
VIDEO SLIDE TOURISTO
diliat-liat lampunya samaaa ya, mungkiin karoseri kita masih belum dapat membuatnya jadinya masih suka beli
mau gimana lagi mas, karen biaya membuat lampu depan bus jika order langsung ke pembuatnya pastinya butuh biaya besar karena pertimbangan biaya pembuatan moulding sendiri. jadi mau ndk mau membeli head lamp yang dari supplier yang sudah ada
tolong saya mohon bantuan nya untuk daftar harga karoseri untuk medium bus dgn chassis mitsubishi FE 84 GBC 136 PS...tolong diemailkan frice list ke email saya azwarramdhani@yahoo.co.id...
trim's
azwar ramdhani
PT. MANDIRI JAYA MAS